Dae Sung & Taeyang G-Dragon Ikut Wajib Militer
Kemarin Provinsi Gangwon penuh semangat. Itu karena dua pria yang bersinar seperti matahari dan bintang besar. Big Bang adalah penyanyi grup terbaik Korea yang menggemparkan Korea setiap kali tampil di panggung. Mereka sedang rehat. "G-Dragon Mengikuti Wajib Militer pada 27 Februari" Ketua Big Bang, G-Dragon, masuk wajib militer bulan lalu. Sepertinya dia sudah beradaptasi dengan kehidupan militer.
Bulan lalu, dia menikah dengan Min Hyo Rin. Mereka menggelar pernikahan terindah yang akan dikenang selamanya. Dia anggota Big Bang pertama yang menikah. "Mereka baru menikah selama 38 hari" Mungkin itu sebabnya aku bisa melihat cincin di jarinya sebelum masuk kamp pelatihan. Mungkin dia terlihat santai karena sudah menikah. Dia baru menikah selama 37 hari. Meninggalkan kehidupan pernikahannya yang baru dan indah, Dia jauh lebih tua daripada tentara lain. Kuyakin dia akan dapat menjalani wajib militer dengan baik.
Keesokan harinya, Penggemar Big Bang berkumpul lagi di Provinsi Gangwon. Banyak penggemar berkumpul untuk melepas kepergian Dae Sung. Dae Sung anggota keempat Big Bang yang ikut wajib militer.
Dae Sung meningkatkan penampilan Big Bang. "Dia sangat menarik di acara ragam" Dengan selera humor yang unik, dia paling menonjol dari semua anggota grupnya dalam acara ragam. Enam dari sepuluh penggemar Big Bang adalah penggemar Dae Sung. Dia juga fasih bahasa Jepang. Karisma unik Dae Sung telah merebut hati semua wanita di Jepang. Selama 21 bulan ke depan, Dae Sung akan melindungi negara sebagai tentara, bukan sebagai anggota Big Bang.
Kini hanya tersisa anggota termuda, yaitu Seung Ri. Dia punya satu atau dua tahun lagi. Kudengar jadwalnya sibuk tahun ini. Menurut pihak agennya, Seung Ri akan merilis album solonya yang telah dipersiapkan sejak lama. Setelah menyelesaikan jadwalnya, dia juga akan ikut wajib militer.
Post a Comment